Tampilkan postingan dengan label Oppo. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Oppo. Tampilkan semua postingan

Jumat, 07 Oktober 2016

Harga Oppo F1s ( Selfie Expert ) & Spesifikasi Lengkap | Gadget Terbaru



Gadget Terbaru 2016 - Hallo, Apa Kabar Anda Hari Ini? mudah-mudahan masih selalu diberi kesehatan ya! Pada perjumpaan kali ini kita akan berdiskusi tentang Harga Oppo F1s ( Selfie Expert ) & Spesifikasi Lengkap | Gadget Terbaru.

Oppo memang belum terlalu lama di pasarkan di Indonesia jika dibandingkan dengan brand-brand besar lainnya, namun dengan strategi pemasaran yang baik akhirnya telah terbukti Oppo sudah banyak yang tahu dan bahkan telah mempunyai penggemar tersendiri di Indonesia. Dan salah satu yang menjadi perhatian adalah dengan hadirnya Oppo F1s yang dirilis pada pertengahan tahun 2016. Smartphone yang hadir dengan 3 pilihan warna yaitu Gold, Rose Gold dan Gray ini memiliki fitur unggulan seperti Fingerprint, Accelerometer, Proximity dan Compass. Langsung saja untuk spesifikasi lebih detail silahkan simak artikel berikut.


Berikut ini adalah Oppo F1s berdasarkan kabar yang beredar dari banyak media:

Oppo F1s hadir dengan platform sistem operasi Android OS, V5.1 (Lollipop) dengan chipset Mediatek MT6750. Pada bagian CPU Oppo F1s dibekali dengan Octa-core 1.5 GHz Cortex-A53 sementara pada bagian GPU menggunakan Mali-T860MP2. Baterai yang disertakan pada Oppo F1s adalah Non-removable Li-Po 3075 mAh.

Bodi dari Oppo F1s mempunyai dimensi 154.5 x 76 x 7.4 mm (6.08 x 2.99 x 0.29 in) yang beratnya 160 g (5.64 oz). Layar Oppo F1s menggunakan tipe layar IPS LCD capacitive touchscreen, 16M Colors yang berukuran 5.5 inci (~71.0% screen-to-body ratio) dengan resolusi 720 x 1280 pixels (~267 ppi pixel density) dan dilindungi dengan Corning Gorilla Glass 4.

Kamera Oppo F1s dibekali dengan kamera utama 13 MP yang telah mendukung fitur 1/3" sensor size, geo-tagging, touch focus, face detection, panorama dan HDR. Seperti namanya yaitu Selfie Expert, Oppo F1s mempunyai keunggulan pada kamera depannya yang mempunyai ukuran hingga 16 MP. Pada bagian memori Oppo F1s hadir dengan memori internal sebesar 32 GB yang didukung dengan RAM 3 GB dan anda juga dapat menambah card slot MicroSD yang dapat menampung hingga 256 GB.

Harga Oppo F1s di Indonesia diperkirakan akan dijual dengan kisaran harga 3 jutaan.

Demikian diskusi tentang Harga Oppo F1s ( Selfie Expert ) & Spesifikasi Lengkap | Gadget Terbaru. Semoga bermanfaat dan jangan lupa berkunjung kembali untuk informasi Oppo yang lebih banyak lagi dan jangan sungkan untuk berkomentar. 
Read more

Kamis, 06 Oktober 2016

Harga Oppo F1 Terbaru & Spesifikasi Lengkap | Gadget Terbaru 2016

Gadget Terbaru 2016Hallo, Apa Kabar Anda Hari Ini? mudah-mudahan masih selalu diberi kesehatan ya! Pada perjumpaan kali ini kita akan berdiskusi tentang Harga Oppo F1 Terbaru & Spesifikasi Lengkap | Gadget Terbaru 2016.

Oppo kembali merilis produk terbarunya pada tahun 2016, tepatnya pada bulan Januari 2016 Oppo telah mengeluarkan produk terbarunya yaitu Oppo F1 yang telah siap untuk bersaing dengan smartphone unggulan lainnya. Oppo F1 menyajikan spesifikasi yang akan memanjakan para penggunanya. Untuk lebih jelasnya silahkan simak pembahasan dibawah ini. 


Berikut ini adalah Oppo F1 berdasarkan kabar yang beredar dari banyak media:

Oppo F1 memiliki Platform Sistem Operasi Android v5.1 (Lollipop) yang juga dilengkapi dengan Chipset Qualcomm MSM8939v2 Snapdragon 616. Pada bagian CPU F1 menggunakan Octa-core 1.7 GHz Cortex-A53 dan GPU Adreno 405 juga turut melengkapi spesifikasi Platform yang dihadirkan Oppo F1.

Bodi Oppo F1 hadir dengan dimensi 143.5 x 71 x 7.3 mm (5.65 x 2.80 x 0.29 in) dengan berat 134 g (4.73 oz). Layar pada F1 dibekali dengan layar bertipe IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors dengan ukuran 5.0 inci (~67.6% screen-to-body ratio) yang mempunyai resolusi 720 x 1280 (~294 ppi pixel density) dan dilindungi dengan menggunakan teknologi corning gorilla glass 4.

Kamera Oppo F1 dibekali dengan kamera utama 13 megapiksel, f/2.2, phase detection autofocus, LED flash dengan fitur geo-tagging, touch focus, face detection, HDR dan panorama. F1 juga akan dilengkapi dengan adanya memori internal berukuran 16 GB yang akan dibantu dengan menggunakan RAM 3 GB. 

Harga Oppo F1 dikabarkan dibanderol dengan harga $290 atau di Indonesia berada dikisaran harga 4 jutaan. 

Demikian diskusi tentang Harga Oppo F1 Terbaru & Spesifikasi Lengkap | Gadget Terbaru 2016. Semoga bermanfaat dan jangan lupa berkunjung kembali untuk informasi Oppo yang lebih banyak lagi.
Read more

Harga dan Spesifikasi Oppo Neo 7, Smartphone 4G RAM 1GB - Gadget Terbaru 2016

Gadget Terbaru 2016Hallo, Apa Kabar Anda Hari Ini? mudah-mudahan masih selalu diberi kesehatan ya! Pada perjumpaan kali ini kita akan berdiskusi tentang Harga dan Spesifikasi Oppo Neo 7, Smartphone 4G RAM 1GB - Gadget Terbaru 2016

Oppo memang selalu siap untuk bersaing dengan pesaing-pesaing terdahulunya. Terbukti dengan beberapa produk yang dirilis oleh perusahaan ternama asal Tiongkok ini yang telah sukses menggaet banyak pecinta Gadget di dunia tidak terkecuali di Indonesia untuk memiliki produk dari Oppo yang kualitasnya tidak kalah bagus dengan perusahaan besar lainnya. Dan salah satu produk terbarunya adalah Oppo Neo 7 yang resmi dirilis pada Oktober 2015. 



Berikut ini adalah Oppo Neo 7 berdasarkan kabar yang beredar dari banyak media:

Oppo Neo 7 memiliki bodi dengan dimensi 142.7 x 71.7 x 7.6 mm (5.62 x 2.82 x 0.30 in) dengan berat 141 g (4.97 oz). bodi belakang dilapisi dengan optik dan serat kaca dengan tujuan agar dapat membuat Neo 7 memiliki elastisitas dan kekuatan. Pada bagian layar Neo 7 menggunakan type IPS LCD capacitive touchscreen, 16M color yang berukuran 5.0 inci dengan resolusi 540 x 960 piksel.

Kamera Oppo Neo 7 menggunakan kamera utama 8 megapiksel dengan fitur 1/4"" sensor size, geo-tagging,  touch focus, face detection, HDR dan panorama yang dapat anda kreasikan sesuai dengan keinginan anda mulai dari foto, video dan gambar seru lainnya. Kamera depan yang disertakan pada Neo 7 adalah kamera 5 megapiksel yang dilengkapi dengan aneka filter yang dapat menunjang selfie sempurna anda.

Memori Oppo Neo 7 dibekali dengan memori internal sebesar 16GB yang dibantu dengan RAM berkapasitas 1GB dan juga dilengkapi dengan microSD yang dapat menampung sampai dengan 128GB lebih (32GB for 3G model). Baterai Neo 7 menggunakan baterai non-removable Li-Po 2420 mAh Battery
yang dapat mendukung aktifitas anda lebih dari 218 jam (3G) dan dapat digunakan untuk menelpon sampai dengan 16 jam lebih (3G).

Harga Oppo Neo 7 dibanderol dengan harga Rp.2.399.000 sampai dengan Rp.2.499.000.

Demikian diskusi tentang Harga dan Spesifikasi Oppo Neo 7, Smartphone 4G RAM 1GB - Gadget Terbaru 2016. Semoga bermanfaat dan jangan lupa berkunjung kembali untuk informasi Oppo yang lebih banyak lagi.
Read more

Rabu, 23 Desember 2015

Bocoran Harga Oppo Find 9 dengan Spesifikasi RAM 4GB | Gadget Terbaru 2016

Gadget Terbaru 2016Hallo, Apa Kabar Anda Hari Ini? mudah-mudahan masih selalu diberi kesehatan ya! Pada perjumpaan kali ini kita akan berdiskusi tentang Bocoran Harga Oppo Find 9 dengan Spesifikasi RAM 4GB | Gadget Terbaru 2016.

Oppo telah menjadi salah satu brand yang patut untuk diperhitungkan didalam perkembangan Gadget Terbaru 2016. Pasalnya Oppo merupakan brand yang mengetahui apa yang pangsa pasar inginkan sehingga tidak diragukan lagi kalau saat ini Oppo sudah menjadi salah satu pilihan utama pecinta Gadget di dunia tidak terkecuali di Indonesia.

Tahun 2016 adalah tahun dimana Oppo kembali mengeluarkan produk andalannya setelah sukses dengan type sebelumnya perusahaan asal tiongkok ini telah siap untuk memasarkan Oppo Find 9. 



Berikut ini adalah Oppo Find 9 berdasarkan kabar yang beredar dari banyak media:

Find 9 adalah produk lanjutan dari Oppo setelah Find 7 dan produk lainnya seperti R5, R1C, U3, N3 dan Mirror 3 perbedaanya adalah dari spesifikasinya. dimana Find 9 yang menggunakan sistem operasi Android v5.0 (Lollipop) dikabarkan mempunyai chipset Qualcomm Snapdragon 810 dengan prosesor octa-core 64 bit untuk dua versi yang berbeda yaitu Quad-core ARM Cortex A57 dan Quad-core ARM Cortex A53.

Oppo Find 9 akan menyediakan tampilan yang elegan seperti yang banyak dibicarakan akan menggunakan layar dengan ukuran 5,5 inci dengan resolusi 2560x1440 piksel yang tentunya membuat Oppo find 9 akan mempunyai dimensi body yang berukuran sedikit lebih besar dari Oppo Find 7 akan tetapi lebih tipis dibandingkan dengan Find 7. Penyimpanan dari Oppo Find 9 disebut-sebut akan dibekali dengan RAM 4 GB.

Harga Oppo Find 9 belum ada peresmian dari pihak Oppo indonesia maupun tiongkok.

Demikian diskusi tentang Bocoran Harga Oppo Find 9 dengan Spesifikasi RAM 4GB | Gadget Terbaru 2016. Semoga bermanfaat dan jangan lupa berkunjung kembali untuk informasi Oppo yang lebih banyak lagi.
Read more